serat-kayu-jati

Kebutuhan Cat Kayu Jati Penting Untuk Serat Kayu

Serat kayu jati harus ditampilkan menarik dengan cat kayu jati pilihan. Anda bisa mendapatan cat kayu khusus jati dari produk Biovarnish.

serat-kayu-jatiMengapa kayu menjadi material favort? Banyak sekali faktor yang membuat kayu menjadi material pilihan. Mulai dari harga kayu yang beragam sesuai dengan kualitasnya. Di Indonesai memiiki banyak jenis kayu. Material kayu adalah material yang paling mudah dikerjakan baik dibentuk dan juga di finishing, material kayu memiliki warna natural dan juga serat unik setiak jenis kayu. Keunggulan yang tidak dimiliki oleh material lain adalah serat kayu. Jika Anda menggunakan produk besi atau baja tentu tidak akan mendapatkan serat. Kayu sendiri memiliki kekuatan dan kekohon berbagai macam sesuai kebutuhan baik untuk ferniture indoor atau outdoor.

Untuk serat kayu yang unggul biasanya terdapat pada kayu jati. Sampai saat ini memang masih belum ada jenis kayu yang menandingi baik serat, kekuatan dan keawetan kayu jati. Terlebih pada kayu jati dengan umur puluhan tahun yang akan memperlihatkan lingkaran tahun yang unik. Jika Anda menginginkan serat unik dari kayu jati, dibutuhkan cat kayu jati yang tepat seperti memiliki transparansi tinggi sehingga serat kayu terlihat dengan jelas.  Cat akan menambah nilai mewah, harga jual tinggi dan juga menunjukan sifat natural kayu. Maka produk cat kayu yang dipilih tidak bisa sembarangan terlebih untuk kayu jati yang bernilai tinggi.

Jenis Serat Kayu Yang Harus Diketahui

Mengenal seret kayu terlebih dahulu adalah hal penting sebelum Anda menentukan jenis serat mana yang akan Anda pilih. Tidak semua jenis serat berbentuk sama, dua motif serat yang umum adalah serat radial dan serat tangensial. Kedua pola serat ini dihasilkan dari model pemotongan kayu log yaitu plainsawn, riftsawn dan juga quartersawn. Berikut ini dua jenis serat beserta finishingnya yang bisa Anda jadikan acuan.

  1. Serat radial, serat kayu ini memiliki motif lurs sehingga terlihat lebih ekonomis. Untuk mendapatkan serat kayu ini pemotongan kayu log menggunakan metode quartersawn atau riftsawn. Sayangnya pemotongan dengan dua metode ini akan meninggalkan banyak limbah kayu. Bagi Anda yang tidak ingin meninggalkan banyak limbah tentunya tidak akan menggunakan metode ini akan tetapi serat kayu yang didapatkan juga berbeda. Furniture yang memanfaatkan serat radial biasanya adalah furniture dengan permukaan luas seperti meja makan, daun pintu, tempat tidur, lemari kayu solid dll. Finishing yang diandalkan untuk serat radial adalah natural transparan.
  2. Serat tangensial, pemotongan untuk mendapatkan serat tangensial adalah plainsawn. Pemotongan plaisawn tidak akan meninggalkan limbah karena pemotongannya adalah secara vertikal dan menghabiskan semua bagian log kayu jati. Betuk serat yang dihasilkan adalah bermotif unuik dengan tampilan lingkaran tahun kayu jati. Jika Anda menggunakan kayu jati tua tentu akan menarik sekali jika diperlihatkan dengan cat kayu jati warna natural dengan tingkat transparansi yang tinggi. Warna natural yang dipilih biasanya yellow teak atau walnut brown bahkan warna jati.

Cat Kayu Jati Cirebon Berkualitas

Ketika Anda memilih cat yang pertama diperhatikan adalah kualitasnya. Tidak semua jenis cat kayu untuk furniture jati memiliki kualitas yang sama yakni tingkat transparansi tinggi sehingga serat kayu terlihat. Dapatkan sekarang juga cat kayu jati berkualitas di wilayah Cirebon dengan mendatangi alamat Jalan Ki Sabalanang no. 23 Karangsari, Weru, Cirebon, Jawa Barat. Untuk informasi cat kayu jati berkualitas dnegan merk Biovarnish ini bisa juga menghubungi via telepon di nomor 0231-320759 atau email di [email protected] untuk informasi lebih lanjut. Cat kayu Biovarnish adalah cat water based yang sangat rekomendend jika Anda menginginkan finishing untuk memperlihatkan serat kayu baik radial dan tangensial.

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *